Jerawat di Leher Muncul Karena 5 Hal Berikut Ini

Jerawat di Leher Muncul Karena 5 Hal Berikut Ini
Jerawat di Leher Muncul Karena 5 Hal Berikut Ini
orami.co.id

Jerawat tidak hanya muncul di wajah saja tapi juga bisa muncul di bagian tubuh seperti di punggung dan leher, hal itu di sebabkan dari beberapa fakter.

Akan tetapi setiap masalah memiliki penyebab yang berbbeda seperti penyebab dari timbulnya jeawat pada bagian leher di sebabkan dari keringan, mari scrole apa saja penyebabnya.

1. Membiarkan Keringan Membasahi Leher dan Sering menyentuhnya

Ketika leher berkeringat jangan pernahkamu biarkan karena akan menumpuk bakteri apada kerah baju dan menyababkan jerawat pada leher sekaligus hindari sentuhan tangan terlalu sering pada leher.

2. Tidak Membersihkan Wajah Pada Bagian Leher

Baca Juga :  Jangan Melihat Sesuatu Dari Luarnya Saja, Kadang Kala yang di Luar Tidak Sama Dengan yang di Dalam

Kebiasaan yang sering terjadinya kamu sering lupa membersihkan leher ketika mandi serta ketika sedang membersihkan make up.

Karena kotoran pada leher menumpuk sehingga menyumbat pori-pori dan menjadi penyebab dari timbulnya jerawat batu.

3. Tidak Pernah Melakukan Eksfoliasi di Bagian Leher

Leher hampir sama dengan wajah, karena sel kulit mati yang menumpuk dapat menjadi penyebab timbulnya jerawat.

Maka dari itu kamu harus lebih memerhatikan kebersihan wajah secara menyeluruh dengan melakukan eksfoliasi sebanyak 2-3 kali seminggu.

4. Iritasi Akibat Pakaian dan Aksesoris Leher yang Digunakan

Salah satu munculnya jerawat pada bagian leher disebabkan oleh aksesois yang menyebbkan iritasi dan membuat keringan tidak mudah terserap pada tubuh.

Baca Juga :  Pacaran Adalah Jomblo yang Tersamarkan. Hanya Pernikahan yang Bisa Mengakhiri Masa Jomblo

5. Ketidakseimbangan Hormon yang Dialami Perempuan

Padad dasarnya selain keringat tidak keseimbangan hormon juga menjadi penyebab munculnya jerawat di leher karena menjelang menstruasi maka hormon estrogen akan meningkat tajam.