Berubahnya Mudah, Istiqamahnya yang Berat, Maka Perbanyaklah Teman-teman yang Shaleh

Berubahnya Mudah, Istiqamahnya yang Berat, Maka Perbanyaklah Teman-teman yang Shaleh

Dalam melakasanakan hijrah, mungkin berubahnya adalah mudah, tapi jujur istiqamahnya yang berat, menjadikan diri tetap dalam perubahan baik yang telah dilakukan yang sulit.

Oleh sebab itu, perbanyaklah teman-teman yang baik, yang shaleh dan shalehah, karena teman yang demikianlah yang insyaallah menjadikan kita tetap ingat akan niat baik kita.

Jangan Setelah Kamu Memilih Hijrah, Lantas Kamu Sendirian Menjalani Hijrahmu

Berubahnya Mudah, Istiqamahnya yang Berat, Maka Perbanyaklah Teman-teman yang Shaleh
instagram.com/hatimuslimahid

Maka untukmu yang kemarin atau saat ini tengah menunaikan niatmu dalam menjadikan dirimu lebih baik, bertemanlah dengan orang yang baik.

Jangan sampai setelah kamu memilih hijrah, lantas kamu sendirian menjalani hijrahmu, karena banyak diluar sana yang akhirnya kembali pada masa lalu kelam sebab tak pandai mencari teman yang satu tujuan.

Baca Juga :  Kegelisahan Datang Dari Pikiran. Untuk Itu Jangan Berprasangka, Jangan Menduga, dan Jangan Pernah Menuduh

Carilah Teman yang Juga Satu Tujuan Denganmu, yang Baik, yang Mampu Menjadikanmu Lebih Baik Lagi

Berubahnya Mudah, Istiqamahnya yang Berat, Maka Perbanyaklah Teman-teman yang Shaleh
instagram.com/hatimuslimahid

Karenanya, carilah teman yang juga satu tujuan denganmu, yang baik, yang mampu menjadikanmu lebih baik lagi, karena begitulah yang harusnya kamu lakukan dalam mempertahankan hijrahmu.

Berteman Jangan Hanya Berteman, Tapi Pastikan Kamu Belajar Banyak Hal Dari Temanmu yang Shaleh

Berubahnya Mudah, Istiqamahnya yang Berat, Maka Perbanyaklah Teman-teman yang Shaleh
instagram.com/hatimuslimahid

Tapi satu hal yang harus kamu ingat, berteman jangan hanya berteman, pastikan kamu belajar banyak hal dari temanmu yang shaleh, kamu harus mampu menjadikan keadaanmu terus lebih baik.

Tirulah Bagaimana Kebiasaan Baiknya Dalam Berhubungan Dengan Allah, Karena Itulah Jalan Untukmu Tetap Dekat Dengan Allah

Berubahnya Mudah, Istiqamahnya yang Berat, Maka Perbanyaklah Teman-teman yang Shaleh
instagram.com/hatimuslimahid

Pandai-pandailah menyikapi keadaan, tirulah bagaimana kebiasaan baiknya dalam berhubungan dengan Allah, karena itulah jalan untukmu tetap dekat dengan Allah.

Baca Juga :  Tidak Ada yang Akan Baik-baik Saja Setelah Tahu Kepercayaannya Dikhianati, Tapi Marahpun Tidak Ada Gunanya

Istiqamah Itu Berat, Maka Bersamalah Dengan Orang-orang yang Senantiasa Istiqamah Dalam Jalan-Nya

Berubahnya Mudah, Istiqamahnya yang Berat, Maka Perbanyaklah Teman-teman yang Shaleh
instagram.com/hatimuslimahid

Mengapa demikian? karena istiqmah itu berat, maka bersamalah dengan orang-orang yang senantiasa istiqamah dalam jalan-Nya.

Intinya, jangan selepas kamu bertaubat, hijrah, merubah dirimu menjadi lebih baik, kamu mengurung diri sendirian, tapi bergabunglah dengan orang-orang yang shaleh agar hijrahmu semakin kuat.