Jika Memiliki 5 Kebiasaan Ini, Kamu Dianggap Suka Cari-cari Masalah

Jika Memiliki 5 Kebiasaan Ini, Kamu Dianggap Suka Cari-cari Masalah
Jika Memiliki 5 Kebiasaan Ini, Kamu Dianggap Suka Cari-cari Masalah
xwork.id

Ada sebagian orang yang tidak suka ribut dengan siapapun, karena adanya masalah akan membuat pusing bahkan malu dilihat banyak orang karena menyaksikan keributan.

Akan tetapi lima kebiasaan inilah yang membuatmu dianggap suka mencari masalah, diantaranya adalah:

1. Membahas Topik yang Sensitif di Tempat yang Tidak Tepat

Hal yan sensitif rawan membuat orang lain tersinggung, sehingga kamu harus berhati-hati melihat tempat dan membicarakannya. Jika kamu membicarakan hal tersebut ditempat terbuka akan memancing keributan dan masalah.

2. Membahas Topik Sensitif di Tempat Orang yang Tidak Tepat

Bukan hanya memperhatikan tempat namun lawan bicaramu harus dilihat. Jangan membahas topik sensitif sama orang yang baper.

Baca Juga :  Cobaan Dari Allah Pasti Berakhir, Kamu Harus Bersabar dan Tetap Ikhtiarlah Dalam Doamu

Kamu harus peka kepada siapa kamu bercerita dan dimana kamu membahas masalah sensitif.

3. Sengaja Menyindir dan Provokatif

Kalimat yang provokatif dan menyindir didalamnya terdapat unsur kesengajaan, niatnya ingin memancing satu orang saja justru yang tersinggung banyak orang.

4. Dalam Perdebatan, Lawanmu Sudah Diam Kamu Tetap Menyerang

Ketika kamu berdebat lalu lawanmu sudah diam tapi justru kamu semakin menyerangnya. Kamu berpikir inilah saatnya kamu menyudutkannya.

5. Sudah Jelas Salah Tapi Semakin Menyudutkan Orang Lain

Mungkin kamu terlalu egois hingga salah pun tidak mau mengakui kesalahannya. Sudah tahu salah tapi tetap menyudutkan orang lain. Sehingga jelas kamu dianggap memancing keributan dan suka menciptakan masalah jika memiliki sifat yang lima diatas.

Baca Juga :  Jangan Membenci Dirimu Hanya Tidak Seperti Orang Lain, Karena Hidup Ini Memang Masing-masing Jalannya