Kamu yang Memiliki Masalah Dengan Jerawat, Hindari 3 Makanan Ini

Kamu yang Memiliki Masalah Dengan Jerawat, Hindari 3 Makanan Ini
Kamu yang Memiliki Masalah Dengan Jerawat, Hindari 3 Makanan Ini
honestdocs.id

Masalah yang satu ini kerap terjadi pada wanita dan sering membuat para wanita kesal, selain itu jerawat juga dapat merusak penapilan wanita.

Mungkin selama ini kamu sudah merawat wajahmu dengan benar sekaligus menggunakan skincare yang sesuai dengan masalah waahmu, akan tetapi jerawat masih saja bermunculan.

Maka dari itu kamu harus tahu bahwa timbulnya jerawat tidak hanya disebabkan oleh produk yang kamu pakai, karena bisa jadi pola hidup kamu yang tidak sehat, yuk hindari beberapa makana ini.

1. Makanan Cepat Saji

Hampir dari banyak sekian orang sangat menyukai makanan siap saji seperti burger, kamu perlu tahu bahwa makana tersebut dapat memicu munculnya jerawat serta tidak baik bagi kesehatan tubuh.

Baca Juga :  4 Cara Sukses Promosi di Facebook

Maka dari itu mulai sekarang kamu kurangi mengkonsumsi makana siap saji ya.

2. Makanan yang mengandung Karbohidrat Tinggi

Bukankah karbohidrat merupakan sumber energi bagi tubuh? memang iya, akan tetapi jika mengkonsumsi karbohidrat terlalu banyak akan diserap oleh tubuh akan menjadi gula.

Makana ini memiiki efek yang kuat dengan kadar gula, sangat tidak bagus untuk wajah yang berkerawat karena jerawat pada wajah akan terus bermunculan.

3. Makanan yang Berbahan Utama Susu

Kandungan protein yang ada pada makanan yang berbahan utama susu sangat baik bagi tbuh, akan tetapi jika terlalu banyak dapat meningkatkan kadar insulinyang dapat memicu tumbuhnya jerawat.