Kenapa harus sakit hati saat apa yang kamu persembahkan dengan tulus dibaikan begitu saja? bukankah meski manusia begitu sadis mengabaikanmu, Allah tetap akan tetap mempersembahkanmu kebaikan yang luar biasa?
Maka untukmu yang pernah melakukan kebaikan lalu akhirnya terbaikan, ingat! tidak akan pernah sia-sia apa yang kamu lakukan.
Jangan Mengeluh, Sekalipun Menyakitkan Anggap Saja Hal Itu Jalan Menuju Kebahagiaan yang Luar Biasa
Maka dari itu, jangan mengeluh ya, sekalipun menyakitkan anggap saja hal itu jalan menuju kebahagiaan yang luar biasa. Sungguh eluhan hanya akan membuatmu sulit berpikir positif, maka kendalikan hatimu untuk tidak mengeluh.
Kamu Tidak Boleh Berputus Asa, Yakin Saja Apa yang Saat Ini Kamu Rasakan Akan Allah Balas Kebaikan yang Melimpah
Sekalipun benar kebaikanmu diabaikan, kamu tidak boleh berputus asa, yakin saja bahwa apa yang saat ini kamu kamu rasakan akan Allah balas dengan kebaikan yang melimpah nanti.
Manusia Boleh Saja Menutup Mata Atas Apa yang Sudah Kamu Lakukan, Tapi Allah Tidak Akan Pernah Seperti Itu
Ingat, manusia boleh saja menutup mata as apa yang sudah kamu lakukan, manusia boleh menutup mata atas ketulusan yang kamu persembahkan, tapi Allah tidak akan pernah seperti itu.
Tetap Ada Hadiah Untukmu Nanti, Meski Semua Orang Seakan Menutup Mata Pada Apapun yang Telah Kamu Kerjakan
Oleh sebba itu, tetaplah kamu merasa rendah hati, tidka menggerutu, karena tetap ad ahadiah untukmu nanti, meski semua orang menutup mata pada apapun yang telah kamu kerjakan dengan tulusnya.
Sabar, Tenangkan Hatimu, Meski Menyedihkan Percayalah Ada Hal Indah yang Telah Allah Nantikan Untukmu
Intinya harus sabar, tenangkan hatimu, meski menyedihkan percayalah ada hal yang indah yang memang telah Allah nantikan untukmu.
Iya mungkin sekarang kamu merasa seakan sia-sia karena memang nyatanya kebaikanmu dibaikan, tapi yakinlah kamu punya Allah yang maha baik dalam menilai setiap kebaikan hamba-Nya.