Saat Masih Terasa Sesak Dalam Dada, Artinya Kita Belum Sepenuhnya Percaya Allah Punya Hal Indah Untuk Kita

Saat Masih Terasa Sesak Dalam Dada, Artinya Kita Belum Sepenuhnya Percaya Allah Punya Hal Indah Untuk Kita

Kepergian seseorang yang sebenarnya masih sangat kita sayangi mungkin akan sulit sekali hengkang dari ingatan dan hati kita, sesekali mungkin kita akan merasa sesak mengingat keadaan yang menurut kita tidak semestinya terjadi.

Tetapi perlu kita evaluasi diri lagi, terlebih saat masih terasa snagat menyesakkan dalam dada, karena jika kita masih demikian maka artinya kita belum sepenuhnya percaya bahwa Allah memiliki hal indah untuk kita.

Untuk itu sudahi rasa sesak yang terus mendera hati dengan benar-benar yakin bahwa Allah telah menyiapkan hal yang lebih baik dari hal yang telah kita anggap baik.

Rasa Yakin Kita Kepada Kebaikan Allah Akan Mengobati Rasa Sakit yang Kita Rasakan, Maka Saat Masih Sakit Artinya Kita Tidak Sepenuhnya Yakin

Saat Masih Terasa Sesak Dalam Dada, Artinya Kita Belum Sepenuhnya Percaya Allah Punya Hal Indah Untuk Kita
instagram.com/irennakristyn

Yakinlah kepada Allah dengan tanpa ada lagi gejolak kegetiran yang tidak berujung, karena rasa yakin kita kepada kebaikan Allah akan mengobati rasa sakit yang kita rasakan.

Baca Juga :  Sesungguhnya “SABAR” Akan Selalu Indah Dirasa Jika Kita Selalu Dekat Dengan “ALLAH”

Lantas ketika kita masih saja menyeru sakit dan tersiksa dengan keadaan yang terjadi, maka asrtinya kita tidak sepenuhnya yakin kepada Allah, meski kita sering berkata “aku yakin kepada rencana-Nya”.

Cobalah Belajar Menundukkan Hati Dengan Terus Merasa Bahwa yang Kita Alami Adalah Jalan Menuju Kehidupan yang Lebih Baik

Saat Masih Terasa Sesak Dalam Dada, Artinya Kita Belum Sepenuhnya Percaya Allah Punya Hal Indah Untuk Kita
instagram.com/irennakristyn

Maka untuk sekarang ini cobalah untuk belajar menunddukkan hati dengan merasa bahwa yang kita alami adalah jalan menuju kehidupan yang lebih baik, karena sejatinya rasa sakit itu tidak akan ALlah cipta bila tidak ada kebaikan di dalamnnya.

Keadaan tidak menyenangkan itu tidak akan Allah cipta bila memang tidak ada hikmah baik bersamanya, lantas benar-benar berhusnuddzanlah kepada Allah.

Baca Juga :  Untukmu Calon Imamku, Tolong Cintai Aku Karena Allah, dan Sayangi Aku Dengan Kasih Sayang-Nya

Cobalah Belajar Meyakini Bahwa Apapun Rasa Sakit yang Mendera Tidak Lain Hanya Jalan Dari Allah Agar Kita Lebih Bahagia Nanti

Saat Masih Terasa Sesak Dalam Dada, Artinya Kita Belum Sepenuhnya Percaya Allah Punya Hal Indah Untuk Kita
instagram.com/irennakristyn

Cobalah pula belajar meyakini bahwa apapun rasa sakit yang mendera tidak lain hanya jalan dari Allah agar kita lebih bahagia nanti, lebih damai dengan dia seseorang yang telah Allah siapkan dengan segala kebaikan-Nya.

Percaya dan percaya saja kepada Allah, jangan beri ruang hati kita berburuk sangka pada apa yang telah menjadi ketetapan-Nya, karena bila kita percaya tentu semua hal yang menyakitkan akan segera sirna dari hati.

Kita Memang Harus Mencoba Menekan Hati Untuk Yakin Tatkala Keadaan Menjerat Kita Dalam Masalah yang Sangat Tidak Mengenakkan

Saat Masih Terasa Sesak Dalam Dada, Artinya Kita Belum Sepenuhnya Percaya Allah Punya Hal Indah Untuk Kita
instagram.com/irennakristyn

Dan iya, mencoba baik-baik saja ditengah keadaan yang buruk itu memang sungguh menyulitkan, tapi kita harus belajar dan mencoba melawan semua itu dengan terus menekan hati dengan keyakinan yang tiada henti.

Baca Juga :  Tidak Berniat Merebut Tapi Tetap Saja Melayani Candaannya, Maka Sama Saja Kamu Memberi Jalan Selingkuh

Kita tidak boleh kalah dengan keadaan, dan kita memang harus mencoba selalu menekan hati untuk yakin tatkala keadaan menjerat kita dalam masalah yang sangat tidak mengenakkan.

Semua Hal Baik yang Ada Dalam Keadaan Buruk Memang Perlu Dijemput Dengan Keyakinan Allah Memiliki Hal Indah Untuk Kita

Saat Masih Terasa Sesak Dalam Dada, Artinya Kita Belum Sepenuhnya Percaya Allah Punya Hal Indah Untuk Kita
instagram.com/irennakristyn

Serta ketahuilah, smua hal baik yang berada dalam keadaan buruk memang perlu dijemput dengan yang namanya rasa yakin bahwa Allah memiliki hal indah untuk kita, karena tatkala kita senantiasa berpikir demikian maka pasti rasa sesak yang menyelimuti hati perlahan akan hilang.

Bukan karena semuanya telah memudar dalam ingatan dan hati kita, tapi karena keyakinan kita kepada kebaikan Allah selalu mengingatkan kita untuk bersabar dan ikhlas menerima kenyataan.