Diam Bukan Karena Aku Sombong, Tapi Inilah Caraku Menundukkan Pandangan Untuk Menjaga Kehormatanku

Diam Bukan Karena Aku Sombong, Tapi Inilah Caraku Menundukkan Pandangan Untuk Menjaga Kehormatanku

Banyak para pria yag menganggap seorang muslimah adalah sosok yang sombong, ketika mendapatinya mengabaikan sapaannya dijalan. Padahal wanita yang cuek itu bukan berarti ia mempunyai sifat sombong, tetapi ia tengah menjalankan tugasnya sebagai seorang muslimah sejati.

Karena tidak menanggapi bualan seorang laki-laki yang bukan mahram memang sebuah kewajiban untuk terus menjaga amanah yang telah Allah berikan padanya, sebab jika sampai ia meladeni sapaan-sapaan laki-laki yang bukan muhrim tadi Allah pasti akan murka padanya.

Jadi mulai sekarang berhentilah wahai lelaki untuk menvonis wanita cuek itu sombong, karena tindakannya yang seperti itu sebenarnya hanya untuk menjaga pandanganmu melakukan maksiat.

Aku Selalu Menyadari Bahwa Allah Tengah Mengawasiku

Diam Bukan Karena Aku Sombong, Tapi Inilah Caraku Menundukkan Pandangan Untuk Menjaga Kehormatanku
islamiclife.com

Muslimah sejati memang akan selalu bertindak demikian ketika tengah berjalan digerombolan laki-laki yang bukan muhrim.

Baca Juga :  Relakanlah Apa yang Telah Menjadi Keputusan Rabb-mu, Meski Itu Menyakitkan dan Membuatmu Sesak

Karena diam adalah senjatanya untuk terus menjaga malu yang ia pakai, sebab ia menyadari bahwa Allah selalu mengawasinya. Jadi untuk bersifat lengah sedikitpun ia tidak bisa, karena didalam hatinya memang sudah termaktub kata ilahi.

Aku Tidak Menoleh Bukan Berarti Aku Tidak Mendengar, Tetapi Aku Tak Mau Menggunakan Telingaku Mengajak Mataku Untuk Bermaksiat Kepada Allah

Diam Bukan Karena Aku Sombong, Tapi Inilah Caraku Menundukkan Pandangan Untuk Menjaga Kehormatanku
kumpulanmisteri.com

Dan ketika tindakannya yang tidak menoleh ataupun mengabaikan suara yang tengah memanggilnya itu, bukan berarti ia tidak mendengar. Tetapi ia hanya tidak mau mempergunakan telinganya untuk melakukan maksiat kepada Allah.

Karena jika ia mempergunakan telinganya untuk meladeni sapaan laki-laki yang bukan muhrim barusan, otomatis ia akan menyuruh matanya untuk memandang kepada kemaksiatan.

Baca Juga :  Sabar! Akan Ada Waktu Dimana Kesedihan Menjadi Kebahagiaan yang Sebelumnya Mungkin Tidak Pernah Kamu Sangka

Aku Diam Bukan Karena Mulutku Bisu, Tapi Aku Tak Mau Mulutku Melontarkan Kata-Kata Yang Akan Membawaku Kejalan Nerakanya Allah

Diam Bukan Karena Aku Sombong, Tapi Inilah Caraku Menundukkan Pandangan Untuk Menjaga Kehormatanku
elmundo.es

Dan Ketika ia memilih untuk tetap diam saat digoda oleh laki-laki yang bukan muhrim, bukan berati ia bisu. Tetapi karena ia tak mau mulutnya melontarkan kata-kata yang hanya akan membawanya kepada jalan menuju nerakanya Allah.

Karena menjaga lisan menurut wanita muslimah yang shalehah adalah sesuatu yang sangat penting, sebab ia menyadari bahwa begitu mudahnya seseorang tergelincir dalam kesalahan hanya dengan satu kalimat yang terlontar dari mulut.

Aku Menunduk Bukan Aku Tak Melihatmu, Tapi Aku Malu Karena Allah Tengah Memandangku

Diam Bukan Karena Aku Sombong, Tapi Inilah Caraku Menundukkan Pandangan Untuk Menjaga Kehormatanku
actuall.com

Ketika ia menundukkan pandangannya ketika berjalan ditengah laki-laki yang bukan muhrim, bukan karena ia tidak melihat.

Baca Juga :  6 Tanda Mengejutkan Anda Bisa Menjadi Pengusaha

Tetapi ia merasa malu karena Allah tengah memandangnya. Pandangan Allah memang akan selalu mengitari semua hambanya, lantas untuk apa kita masih mengabaikan setiap tingkah laku yang kita kerjakan.

Aku Mengabaikan Sapaanmu Bukan Karena Aku Tak Mendengar, Tapi Aku Lebih Mendengarkan Sapaan Allah Yang Menjanjikanku Laki-Laki Yang Shaleh

Diam Bukan Karena Aku Sombong, Tapi Inilah Caraku Menundukkan Pandangan Untuk Menjaga Kehormatanku
15min.it

Iya, wanita muslimah yang sejati akan selalu mengabaikan sebuah sapaan sosok laki-laki yang hanya membual belaka, bukan berarti ia tidak mendenngar. Tetapi karena ia lebih memilih untuk mendengarkan sapaan Allah yang selalu menjanjikannya akan laki-laki yang shaleh.

Sebab, ia yakin betul bahwasanya ia benar-benar mampu menjaga dirinya dengan baik, maka Allah juga akan menjaga jodoh yang dipersembahkan untuknya dengan baik pula.